Taruna/i SMKN 2 Ketapang Ikuti Seleksi Calon Paskibraka Kabupaten Ketapang 2021

Sebanyak 5 Taruna/i SMK Negeri 2 Ketapang mengikuti seleksi Pasukan Pengibar Bendera tingkat Kabupaten Ketapang tahun 2021 pada Selasa, 23 Maret 2021. 5 Taruna/i ini terdiri dari 3 perempuan dan 2 laki laki. Kami berharap akan ada diantara Taruna/i SMK Negeri 2 Ketapang yang terseleksi dan dapat mewakili Kabupaten Ketapang di Provinsi.

One thought on “Taruna/i SMKN 2 Ketapang Ikuti Seleksi Calon Paskibraka Kabupaten Ketapang 2021”

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *